Cara Transfer Pulsa Simpati


Dalam kehidupan sehari-hari, setiap orang pasti membutuhkan adanya telepon seluler atau handphone untuk berkomunikasi. Dalam komunikasi menggunakan telepon seluler atau handphone haruslah dibutuhkan nomor atau kartu perdana dan pulsa karena dengan adanya pulsa pada sim card kita akan bisa bebas dan puas menelpon, sms, dan internet sesuai kebutuhan. 

Maka dari itu dalam setiap berkomunikasi menggunakan telepon seluler harus menggunakan pulsa yang diisi pada sim card agar bisa saling terhubung. Jika kita lihat dari kartu perdana seluler, brand simpati lah yang koneksinya paling cepat dan terekomendasi. Untuk itu anda harus menggunakan kartu perdana seluler simpati pada handphone anda.

Cara Transfer Pulsa Simpati

Jika anda menggunakan kartu simpati, di dalam fitur kartu simpati terdapat berbagai fasilitas seperti paket unternet, paket nelpon, paket sms, dan paket blackberry yang sangat murah. Pada kartu simpati terdapat salah satu fasilitas bagi anda yang sedang darurat yaitu transfer pulsa. Transfer pulsa sendiri bisa digunakan dengan mudah namun terdapat syarat yang harus dipenuhi terlebih dahulu. Berikut ini akan dijelaskan mengenai cara transfer pulsa simpati dengan mudah dan cepat.  

Sebelum anda melakukan cara transfer pulsa simpati, anda harus memastikan semuanya berjalan lancar, ada beberapa persyaratan, yang terlebih dahulu harus dipenuhi dan diperhatikan, sebelum melakukan transfer pulsa simpati ini


Cara Transfer Pulsa Simpati

  1. Kondisi kartu pengirim dan penerima haruslah dalam keadaan aktif, minimal berada pada masa tenggang. Jika sedang pada masa tenggang, maka pulsa baru akan dapat digunakan setelah penerima melakukan isi ulang pulsa, dan akan memperpanjang masa aktif kartu. Transfer pulsa simpati ini hanya akan menambah jumlah pulsa penerima saja, tidak bisa menambah masa aktif kartu, ataupun masa tenggang.
  2. Transfer hanya dapat dilakukan, jika sisa pulsa pengirim setelah melakukan transfer adalah minimal senilai Rp. 5000. Transfer hanya dapat dilakukan sebanyak maksimal 10 kali dalam satu hari, dengan nominal maksimal Rp 200.000.

Cara transfer pulsa simpati dapat dilakukan dengan berbagai cara. Cara pertama, Anda dapat melakukan transfer pulsa dengan menggunakan SMS. Caranya, ketik SMS dengan format TPULSA[spasi]nominal transfer lalu kirim ke nomor tujuan yang akan Anda kirimkan pulsa. Anda juga dapat menggunakan format ketik langsung di ponsel Anda dengan cara mengetik *858*nomortujuan*nominaltransfer# kemudian tekan OK atau Yes atau Call.

Contoh : untuk transfer sejumlah Rp 35000 ke nomor 081234567890 maka ketik: TPULSA 35000  kirim ke 081234567890.

Cara transfer pulsa simpati yang kediua yaitu menggunakan UMB. Caranya cukup mudah sekali, tinggal Ketik: *858*NomorTujuan*JumlahTransfer# tekan OK atau Call.

Contoh : untuk transfer pulsa senilai Rp 35.000 ke nomor simpati 081234567890 maka ketik:
*858*081234567890*35# kemudian tekan OK atau Yes atau Call.